Apa itu Menit busur

Menit busur adalah unit pengukuran anguler atau pengukuran sudut , setara dengan 1/60 dari satu derajat . Satu derajat adalah 1/360 keliling lingkaran penuh, sehingga satu menit adalah 1/21.600 dari satu keliling lingkaran penuh. Begitu kecilnya angka yang digunakan, besaran ini umumnya digunakan dalam astronomi untuk mengukur pergerakan serta lokasi benda langit.

Comments

Popular posts from this blog

JENIS-JENIS FUNGSI

Apa itu Absis Dalam Matematika

Apa itu Pecahan (Fraksi)