Apa itu Vektor satuan
"Vektor satuan" (unit vector) adalah suatu vektor dengan panjang " satu ".
Biasanya vektor satuan hanya digunakan untuk menunjukkan arah . Suatu vektor dengan panjang sembarang dapat dibagi oleh panjang untuk mendapatkan vektor satuan. Ini dikenal sebagai "normalisasi" (normalizing) suatu vektor.
Comments
Post a Comment