Graph database dalam dunia ilmu komputer
Graph database dalam dunia ilmu
komputer adalah database yang menggunakan struktur data graph yg memiliki komponen node, edge dan properties unutk merepresentasikan penyimpanan data.
Graph database menyediakan index-free adjacency yang artinya setiap elemen berisi direct pointer ke adjacent element dan tidak membutuhkan lagi suatu index lookups.
Sifat graph database
Dibanding dengan relational database , graph database sering lebih cepat untuk himpunan data asosiatif, dan memetakan lebih langsung ke struktur aplikasi berorientasi obyek (object-oriented application).
Database ini dapat diskala lebih alamiah ke himpunan data lebih besar karena umumnya tidak membutuhkan operasi "join" yang mahal. Karena kurang tergantung dari skema kaku, mereka lebih cocok untuk dikelola secara ad hoc dan data yang berubah-ubah dengan skema yang terus diperbarui. Sebaliknya, relational database umumnya lebih cepat dalam mengerjakan operasi yang sama dengan jumlah elemen data yang lebih banyak.
Comments
Post a Comment